Minggu, 28 Oktober 2012

Cara Mengunci Registry Untuk Mencegah Copy - Paste


Buat kamu yang punya OS Windows 7 dan ingin meninggkatkan pengamanan komputer atau laptop biar gak orang ga bisa curi data – data pribadi kita, yang pastinya mencuri data dengan cara copy – paste. Kejadian seperti itu bisa dicegah. saya akan share cara gimana mengunci flashdisk  agar tidak terbaca oleh komputer atau laptop.
Cekidot . . .

1.     Pertama masuk ke regedit ( tekan tombol windows + R
2.     Ketikan kata ( regedit )




3.     Klik pada :  HKEY_LOCAL_MACHINE, SYSTEM, currentcontrolSet, services.


4.     Cari registry yang bernama USBSTOR


5.     Diregistry start, rubah angka 3 menjadi angka 4.



6.     Klik ok
7.     Selesai.
Dijamin ga bisa membaca flashdisk . . . hehehehe

Tidak ada komentar:

Posting Komentar